Ibu-Ibu Nagori Bandar Rejo Buat Pantun Dukung RHS-AZI

INDONESIA EMAS NEWS

- Redaksi

Selasa, 5 November 2024 - 03:23 WIB

5021 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIMALUNGUN,Dalam kunjungan Calon Wakil Bupati Nomor Urut 1 Azi Pratama Pangaribuan ke Nagori Bandar Rejo, Kecamatan Bandar Masilam, Senin (4/11/2024) ada seorang Ibu bernama Rusiana memberikan pantun untuk mendukung RHS-AZI.

Hal tersebut terjadi ketika Ustad Sahril Hutahean meminta masyarakat untuk menyebutkan Pancasila, dan seorang Ibu bernama Rusiana langsung menjawab hal tersebut.

Di sela-sela itu kemudian Ibu tersebut meminta sedikit waktu untuk menyampaikan pantun kepada Azi. Pantun dukungan untuk Paslon Nomor 1 RHS-AZI

“Cik kunang masak ikan pepes

Masaknya diatas tungku

Mari pilih bapak RHS

Jangan lupa coblos nomor satu”

Hal ini membuat suasana semakin meriah, dan tampak ibu-ibu tersebut senang akan kehadiran Azi ditempat mereka.

Dalam kunjungan silaturahmi di Nagori Bandar Rejo itu, Azi menyampaikan beberapa program RHS-AZI dan ia memperkenalkan diri sebagai pengusaha muda yang peduli dengan pendidikan dan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Simalungun.

Ia pun memohon doa dan dukungan dari simpatisan dan relawan seluruh masyarakat Nagori Bandar Rejo.
(S.Hadi.P)

Berita Terkait

Masa Tenang Pilkada, Gus Kholil: Semua Harus Menjaga Keamanan dan Ketertiban
Kasi Propam Polres Simalungun Lakukan Pemeriksaan Mendadak HP Personel, Cegah Praktik Judi Online dan Penyalahgunaan Media Sosial
Polres Simalungun Tindak Tegas Pungutan Liar di Kawasan Wisata Sidamanik
Polri Beraksi: Kabag SDM Polres Simalungun Membangun Ketahanan Pangan dengan Kolam Ikan
Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga
Kapolsek Tanah Jawa Wakili Kapolres Simalungun Sambut Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan RI-PNG Batalyon 122/Tombak Sakti
Bhabinkamtibmas Polsek Dolok Pardamean Sosialisasikan Bahaya Narkoba dan Judi Online, Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
Kapolres Simalungun Hadiri Sidang Munaqasyah ke-34 Thariqat Naqsyabandiyah Al-Kholidiyah Jalaliyah di Bandar Tinggi

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 00:19 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, Kejati Riau dan Tim Media Komitmen Kerjasama Dalam Penyampaian Informasi.

Selasa, 26 November 2024 - 17:50 WIB

Diduga Tidak Profesional, Sidang Ditunda, Kajatisu Diminta Segera Evaluasi Posisi Jaksa Ade Meinarni Barus

Sabtu, 9 November 2024 - 16:17 WIB

Ketua PWMOI Pekanbaru Apresiasi Polri-TNI yang Berupaya Ciptakan Pilkada Damai

Selasa, 5 November 2024 - 16:37 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIB Rumbai Menggelar Kegiatan Razia Gabungan

Selasa, 5 November 2024 - 02:33 WIB

Menyambut Hari Jadi Guru Nasional ke 79 Tahun,Ini yang di sampaikan Kadisdik dan Ketua PGRI kota Pekanbaru

Senin, 28 Oktober 2024 - 20:13 WIB

Survey Nawaitu Bulan Mei 7 Persen, Sekarang Oktober Naik drastis 27,3 Persen

Rabu, 23 Oktober 2024 - 20:02 WIB

Kunjungi SMA 8 Pekanbaru,Pj Gubernur Riau Dr Rahman Hadi M,Si, Beri Motivasi Siswa/i untuk Mengapai Impian

Jumat, 18 Oktober 2024 - 19:28 WIB

Insan Pers yang tergabung dalam ” TIM BIAWAK’ akan jalin sinergitas bersama seluruh Instansi Pemerintah

Berita Terbaru