H-1 Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Polres Pelabuhan Makassar Bersama TNI Patroli Skala Besar untuk Menjamin Keamanan

Redaksi

- Redaksi

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 23:41 WIB

5014 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

INDONESIAEMASNEWS, MAKASSAR, HUMDER – Kepolisian Resor (Polres) Pelabuhan Makassar bersama TNI, gelar patroli skala besar H-1 pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih. Patroli skala besar itu, digelar di wilayah hukum Polres Pelabuhan Makassar, Sabtu (19/10/2024).

Kapolres Pelabuhan Makassar, AKBP Restu Wijayanto mengatakan, pihaknya melakukan patroli skala besar bersama TNI, yakni Kodim dan Koramil dengan melibatkan Babinkamtibmas dan Babinsa. Hal ini dilaksanakan sebagai kegiatan imbangan jelang H-1 pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih.

“Kita semua mau sama-sama meyakinkan dan betul-betul kita cek di lapangan kondisi dan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, seluruhnya Alhamdulillah kondusif, “kata AKBP Restu saat memimpin patroli skala besar tersebut.

Rutenya kata Restu, dilaksanakan di beberapa kecamatan. Yaitu Kecamatan Ujung Tanah dan Kecamatan Wajo. Di dua kecamatan ini, pihaknya juga mengecek pelabuhan. Baik pelabuhan penyeberangan maupun pelabuhan-pelabuhan yang ada di seputaran wilayah Soekarno Hatta.

“Kemudian kami juga mengecek dikantor Panwaslu dan Kantor Kecamatan Wajo, untuk memberikan imbauan agar bisa-bisa bersama-sama menciptakan situasi yang kondusif jelang pelantikan Presiden terpilih, “jelas Restu.

Dijelaskan Restu, setelah pihaknya melakukan patroli hasilnya semua situasi kegiatan masyarakat berlangsung aman dan kondusif. Pihaknya juga sekaligus berterimakasih untuk partisipasi masyarakat dalam bersama-sama mendukung dan mensukseskan terlaksananya pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih.

“Alhamdulillah semua aktivitas masyarakat berjalan dengan lancar dan kondusif. Saya juga berterimakasih kepada seluruh masyarakat, khususnya wilayah Pelabuhan Makassar yang sudah bersama-sama menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif. (@$_23)

Info dari <a href=”https://tribratanewspolrespelabuhanmakassar.com” >Polres Pelabuhan Makassar</a>

Berita Terkait

Siaga Cuaca Ekstrem, Kapolres Pelabuhan Makassar Bagikan Tips Aman untuk Masyarakat
Rekapitulasi Suara Rampung di Dua Kecamatan, Polres Pelabuhan Makassar Kawal Ketat Kotak Suara Menuju Gudang KPU
H-1 Pemungutan Suara Pilkada Serentak 2024: Polres Pelabuhan Makassar Gencarkan Patroli Dialogis Demi Kondusivitas
Kapolres Pelabuhan Hadiri Puncak Perayaan HUT Makassar ke-417 dengan Konsep Sederhana nan Meriah
Personil Polsubsektor Kepulauan Sangkarrang Kerja Bakti Sambil Berikan Imbauan Pilkada Serentak 2024
Bhabinkamtibmas Bagikan Brosur Pilkada di Pulau kodingareng, Sosialisasi Pentingnya Pemilu dengan Cooling System
Di Hadapan Ratusan Warga Kelurahan Pa’batang, Andi Seto Paparkan Program Makassar Nyaman dan 100 Hari Kerja
Sukseskan Pilkada Serentak Personil Polsubsektor Sangkarrang Bersama TNI lakukan Patroli Dialogis

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 00:19 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, Kejati Riau dan Tim Media Komitmen Kerjasama Dalam Penyampaian Informasi.

Selasa, 26 November 2024 - 17:50 WIB

Diduga Tidak Profesional, Sidang Ditunda, Kajatisu Diminta Segera Evaluasi Posisi Jaksa Ade Meinarni Barus

Sabtu, 9 November 2024 - 16:17 WIB

Ketua PWMOI Pekanbaru Apresiasi Polri-TNI yang Berupaya Ciptakan Pilkada Damai

Selasa, 5 November 2024 - 16:37 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIB Rumbai Menggelar Kegiatan Razia Gabungan

Selasa, 5 November 2024 - 02:33 WIB

Menyambut Hari Jadi Guru Nasional ke 79 Tahun,Ini yang di sampaikan Kadisdik dan Ketua PGRI kota Pekanbaru

Senin, 28 Oktober 2024 - 20:13 WIB

Survey Nawaitu Bulan Mei 7 Persen, Sekarang Oktober Naik drastis 27,3 Persen

Rabu, 23 Oktober 2024 - 20:02 WIB

Kunjungi SMA 8 Pekanbaru,Pj Gubernur Riau Dr Rahman Hadi M,Si, Beri Motivasi Siswa/i untuk Mengapai Impian

Jumat, 18 Oktober 2024 - 19:28 WIB

Insan Pers yang tergabung dalam ” TIM BIAWAK’ akan jalin sinergitas bersama seluruh Instansi Pemerintah

Berita Terbaru