Aslam Berkeliling Sembari Sapa Warga Bersama Komunitas Sepeda Motor

INDONESIA EMAS NEWS

- Redaksi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 03:14 WIB

5015 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Batu Bara – Calon Wakil Bupati Batu Bara nomor 3, Aslam Rayuda berkeliling bersama komunitas sepeda motor mulai dari Angkringan Sedulur di Kelurahan Indrapura Kecamatan Air Putih hingga berakhir di pelabuhan Kuala Tanjung, Minggu (13/10/24) sore.

Rute yang dilalui, dari Indrapura menuju Desa Kuala Tanjung Kecamatan Sei Suka melalui Acces Road Inalum. Dari sini terus menyusuri kawasan pesisir, Desa Suka Ramai Kecamatan Air Putih, Desa Gambus Laut dan Desa Perupuk Kecamatan Lima Puluh Pesisir.

Dari Perupuk perjalanan konvoi sepeda motor yang menarik perhatian warga di rute yang dilalui, perjalanan menuju Kedai Sianam Desa Guntung Kecamatan Lima Puluh Pesisir.

Kemudian berbelok ke arah kiri menuju Desa Dahari Selebar, Mesjid Lama, Pahlawan dan menuju Simpang Tiga Labuhan Ruku.

Selanjutnya kembali berbelok ke arah kiri dan meluncur ke pelabuhan Tanjung Tiram.

Sembari berkeliling mengendarai sepeda motor bersama sekitar 70 anggota dari 5 komunitas sepeda motor, tak lupa Aslam menyapa warga yang ditemuinya.

Saat menyapa warga, banyak hal yang diserap Aslam mulai dari keluhan hingga harapan warga.

“Segala masukan baik keluhan maupun harapan tentu akan kita bahas dan aplikasilan kelak bila Zahir-Aslam dipercaya masyarakat memimpin Kabupaten Batu Bara,” ungkapnya. (Rahmat Hidayat)

Berita Terkait

Diduga Tidak Profesional, Sidang Ditunda, Kajatisu Diminta Segera Evaluasi Posisi Jaksa Ade Meinarni Barus
Survei Opini Publik Pilkada Tolitoli, Faizal-Nurdin Unggul di 5 Kecamatan
Ketua Yayasan Green Care Banten (YGCB) Harap, Pilkada 2024 Berlangsung Aman dan Damai
Survey Calon Gubernur Riau Nomor Urut 2 M Nasir – M Wardan Teratas 35,7 Persen Kalahkan Paslon Lain
Kunjungi Pasar Tradisional Mangkai Lama, Zahir Ajak Dukung Ekonomi Lokal
Zahir – Aslam Hadiri Maulid Nabi se Kecamatan Lima Puluh Pesisir
Samurai Agara Siap Menangkan RASA Raidin Pinim-Syahrizal di Pilkada
Alamak… Ada Apa ya, ???, Pendukung 01 (Darwis-Oky) Beralih Dukungan Ke 03 (Zahir – Aslam)

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 00:19 WIB

Gelar Buka Puasa Bersama, Kejati Riau dan Tim Media Komitmen Kerjasama Dalam Penyampaian Informasi.

Selasa, 26 November 2024 - 17:50 WIB

Diduga Tidak Profesional, Sidang Ditunda, Kajatisu Diminta Segera Evaluasi Posisi Jaksa Ade Meinarni Barus

Sabtu, 9 November 2024 - 16:17 WIB

Ketua PWMOI Pekanbaru Apresiasi Polri-TNI yang Berupaya Ciptakan Pilkada Damai

Selasa, 5 November 2024 - 16:37 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIB Rumbai Menggelar Kegiatan Razia Gabungan

Selasa, 5 November 2024 - 02:33 WIB

Menyambut Hari Jadi Guru Nasional ke 79 Tahun,Ini yang di sampaikan Kadisdik dan Ketua PGRI kota Pekanbaru

Senin, 28 Oktober 2024 - 20:13 WIB

Survey Nawaitu Bulan Mei 7 Persen, Sekarang Oktober Naik drastis 27,3 Persen

Rabu, 23 Oktober 2024 - 20:02 WIB

Kunjungi SMA 8 Pekanbaru,Pj Gubernur Riau Dr Rahman Hadi M,Si, Beri Motivasi Siswa/i untuk Mengapai Impian

Jumat, 18 Oktober 2024 - 19:28 WIB

Insan Pers yang tergabung dalam ” TIM BIAWAK’ akan jalin sinergitas bersama seluruh Instansi Pemerintah

Berita Terbaru